Senen (27/3/2021)
Dicegatnya mobil dinas tersebut, lantaran anak-anak SD di Korong Lipek Pageh, Nagari Salibutan,Kecamatan Lubuk Alung,Kabupaten Padang Pariaman itu hendak pulang ke rumahnya.
Satgas TMMD Ke-110 Kodim 0308/Pariaman, Serda Pika , menceritakan, saat itu dirinya hendak megantar material kesalah satu sasaran Fisik TMMD,
Lalu, di tengah perjalanan, pihaknya melihat anak SD tengah berjalan kaki. Kemudian diklaksonya dan mereka melihat mobil Kodim 0308/Pariaman, dan mereka langsung meneriaki pihaknya.
"Mereka teriak, mau serempak. Ya saya langsung berhenti dulu untuk membawa anak-anak itu pulang ke rumahnya," Katanya, Senen (27/3/2021) siang.
Ditambahnya, anak-anak SD itu pun senang dengan menaiki mobil Kijang Kodim 0308/Pariaman.
"Anak itu senang. Saya pun juga turut senang," pungasknya
0 Comments